Bupati Mura Serahkan Bantuan CSR PT AKL untuk Masyarakat Durian Remuk

- Jurnalis

Selasa, 26 November 2024 - 07:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

MUSIRAWAS – Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud  menyerahkan bantuan Satu unit trafo 50 KVA kepada masyarakat Desa Durian Remuk Kecamatan Muara Beliti, Senin (25/11/2024).

Bantuan ini merupakan CSR dari  PT. Agro Kati Lama (AKL).

Selain trafo listrik, untuk memenuhi kebutuhan penerangan di desa itu, juga dibangun jaringan listrik sepanjang Dua Kilometer di Desa Durian Remuk sampai ke arah Desa Muara Kati.

Baca Juga :  Kesangsian Kualitas Pilkada Setelah Gencar Dugaan Ketidakprofesionalan KPU Mura Pada Rekrutmen Badan Adhoc
Oplus_131072

Dalam penyerahan CSR ini disaksikan langsung oleh Manager administrasi PT AKL, Berlian Demanik.

Bupati Musi Rawas, Hj. Ratna Machmud mengucapkan terima kasih kepada PT AKL yang sudah membantu masyarakat melalui program CSR.

Kita mengucapkan terima kasih kepada PT AKL yang sudah membantu trafo. Sebab kalau mau beli harganya mahal, bisa ratusan juta,”kata Ratna.

Dikatakan Ratna, dirinya  mendukung investor yang akan menanamkan investasi di Kabupaten Musi Rawas.
Jika banyak investor akan banyak menampung tenaga kerja lokal asal Musi Rawas.

Baca Juga :  Anggota DPRD Dinas Luar Bawa Istri. Firdaus Cik Olah : Boleh Saja Asal Ongkos Sendiri

Dia menegaskan untuk berinvestasi di Kabupaten Musi Rawas tidak ada syarat apa-apa.

“Syaratnya sesuai dengan pemerintah pusat. Tetapi kalau di tanya ke Bupati  syaratnya apa? Syaratnya 80 persen harus menampung tenaga kerja lokal,” jelas Ratna Machmud (advertorial)

Berita Terkait

Peduli Sesama, PT Evans Lestari Bagikan Paket Sembako dan Santuni Anak Yatim Piatu
Jalani Tes Urine, 36 PPPK Dishub Musi Rawas Bersih
10 Persen Tagihan Listrik Disetorkan ke Pemkab untuk PAD, Usai Lebaran PJU Diperbaiki
Rapat Paripurna DPRD Mura Molor, Ketua DPRD Ingatkan Bupati Hadir Tepat Waktu
Walikota Lubuklinggau Tutup Festival Ramadhan Fair 2025
Layanan PLN Muara Beliti Makin Buruk
Masyarakat Keluhkan Buruknya Pelayanan PLN Muara Beliti dan Berupaya Lakukan Clas Aktion
Kapolres Musi Rawas Bersama Puluhan Insan Pers Bagi Takjil di Bulan Ramadhan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 22:32 WIB

Peduli Sesama, PT Evans Lestari Bagikan Paket Sembako dan Santuni Anak Yatim Piatu

Senin, 17 Maret 2025 - 15:58 WIB

Jalani Tes Urine, 36 PPPK Dishub Musi Rawas Bersih

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:47 WIB

10 Persen Tagihan Listrik Disetorkan ke Pemkab untuk PAD, Usai Lebaran PJU Diperbaiki

Minggu, 16 Maret 2025 - 10:24 WIB

Rapat Paripurna DPRD Mura Molor, Ketua DPRD Ingatkan Bupati Hadir Tepat Waktu

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:58 WIB

Walikota Lubuklinggau Tutup Festival Ramadhan Fair 2025

Berita Terbaru

Daerah

Jalani Tes Urine, 36 PPPK Dishub Musi Rawas Bersih

Senin, 17 Mar 2025 - 15:58 WIB

Advertorial

Walikota Lubuklinggau Tutup Festival Ramadhan Fair 2025

Sabtu, 15 Mar 2025 - 21:58 WIB