Atasi Pemukiman Kumuh Pansus I DPRD Mura Kunker ke DPRD Sumbar

- Jurnalis

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_131072

Oplus_131072

MUSIRAWAS – Untuk meningkatkan pemahaman dan menyerap referensi penanganan masalah pemukiman kumuh, Pansus I DPRD Musi Rawas melakukan Kunjungan Kerja dan studi banding ke DPRD Provinsi Sumatera Barat, Kamis (8/5/2025).

Kunker dipimpin ketua Pansus I DPRD Musi Rawas,Syamsul Bahri bersama anggota ini diterima oleh <span;><span;> Ketua Tim Pakar DPRD Sumbar, HM Nurnas.

Dalam pertemuan tersebut membahas dua agenda yakni strategi dan langkah-langkah dalam mencegah serta meningkatkan kualitas perumahan dan kawasan permukiman kumuh.
KemudianΒ  membahas rencana perubahan kedua atas Peraturan Daerah (Perda) Kabupaten Musi Rawas Nomor 10 Tahun 2016 tentang Susunan Perangkat Daerah.
Ketua Pansus I DPRD Musi Rawas, Syamsul Bahri mengatakan terkait pelaksanaan kunker dan studi banding ini pihaknya banyak mendapatΒ  masukan berharga, terutama dalam hal penataan permukiman dan penyusunan perangkat daerah yang lebih efisien. Dan ini akan menjadi referensi penting bagi DPRDΒ  Musi Rawas.
Apa yang didapat dari Kunker dan studi banding ini jelas dia, dapat menjadi bekal untuk membawa Musi Rawas semakin maju dan mampu memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat.(advertorial).
Baca Juga :  Rapat Paripurna DPRD Musi Rawas dalam Rangka Penetapan Penyampaian Rekomendasi LKPJ Bupati 2023

Berita Terkait

Musrenbang Rancangan RPJMD 2025 – 2029, Pondasi Terwujudnya Musi Rawas MANTAB Berkelanjutan
Bupati Ratna Machmud Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Rumah Sakit Sudirjo Partidimejo
Rapat Paripurna DPRD Mura Dalam Rangka Mendengar Pidato Bupati Terpilih Musi Rawas 2025-2030
Paripurna DPRD Penandatanganan MoU dan Penetapan Keputusan Tentang Pembentukan Raperda
DPRD Musi Rawas Gelar Paripurna HUT Mura ke 82
FCO Sampaikan Keputusan DPRD Mura tentang Draft terhadap LKPJ Bupati Musi Rawas
Ketua DPRD Mura Sambut Kunker Ketua DPRD Sumsel
Walikota Lubuklinggau Tutup Festival Ramadhan Fair 2025
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Juni 2025 - 15:28 WIB

Musrenbang Rancangan RPJMD 2025 – 2029, Pondasi Terwujudnya Musi Rawas MANTAB Berkelanjutan

Selasa, 17 Juni 2025 - 12:32 WIB

Bupati Ratna Machmud Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Rumah Sakit Sudirjo Partidimejo

Kamis, 15 Mei 2025 - 18:55 WIB

Rapat Paripurna DPRD Mura Dalam Rangka Mendengar Pidato Bupati Terpilih Musi Rawas 2025-2030

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:38 WIB

Atasi Pemukiman Kumuh Pansus I DPRD Mura Kunker ke DPRD Sumbar

Jumat, 2 Mei 2025 - 18:19 WIB

Paripurna DPRD Penandatanganan MoU dan Penetapan Keputusan Tentang Pembentukan Raperda

Berita Terbaru